Jasa Arsitek di Bandung - Rumah Minimalis Modern Minimalist House Home Fasade 10

 Rumah Minimalis Modern Minimalist House Home Fasade 10


Saat ini desain rumah minimais modern sangat diminati oleh banyak orang. Konsep minimalis pada rumah tidak hanya diaplikasikan pada desain rumahnya saja, tetapi juga pada elemen rumah lainnya, seperti furniture yang digunakan, atap, pagar, dan lain-lain. Rumah minimalis ini bukan hanya sebagai trend, tetapi sudah menjadi kebutuhan dan gaya hidup masyarakat.  Rumah minimalis modern ini menghadirkan konsep rumah yang simple namun tetap memeprtimbangkan nilai-nilai estetika, kenyamanan dan juga fungsional. Dengan desain rumah minimalis ini, pemilik ruah idak perlu menyediakan waktu banyak untuk mengurus ataupun merawat rumah. Dalam penataan rumah minimalis modern ini juga membutuhkan kecermatan, karena dalam penggunaan furniture dalam rumah jumlahnya juga dibatasi dan ukurannya tidak terlalu besar. Karena furniture yang besar akan membuat kesan ruangan terasa penuh dan dapat menghilangkan kesan minimalis pada rumah tersebut.

Dengan membangun rumah minimalis yang sederhana namun tetap modern ini, anda tentu akan lebih menghemat biaya dibandingkan membangun rumah yang mewah. Dalam mendesain rumah minimalis ini, lebih baik menggunakan warna-warna yang terang agar dapat membuat ilusi ruangan tampak lebih luas. Dinding yang menggunakan cat warna terang dapat memantulkan cahaya yang masuk ke dalam rumah. Gunakanlah ruang-ruang kecil yang ada di dalam rumah sebagai tempat untuk menyimpan barang, contohnya pada kolong tempat tidur atau sofa. Jika anda menyimpan barang-barang secara sembarangan, akan membuat rumah minimalis ini terkesan berantakan dan akan mengurangi nilai estetika. Hindari penggunaan meja makan yang terlalu besar, gunakan meja makan yang mungil, meja berbahan kayu dengan model yang minimalis akan mempercantik desain interior rumah. Setiap lahan yang ada pada rumah minimalis ini harus digunakan sebaik-baiknya.

          Saat ini, tren desain rumah yang ada di Indonesia ini mengarah pada desain Rumah Minimalis. Definisi dari desain minimalis ini adalah gaya arsitektur yang lebih menampilkan elemen seperlunya, sesederhana mungkin dan sesimpel mungkin namun tetap menampilakan gaya rumah yang elegan.

Rumah minimalis dengan desain yang modern ini sangat cocok bagi setiap orang yang ingin membangun sebuah  rumah dengan bentuk dan desain seperti ini. Karena sebenarnya kenyamanan sebuah tempat tinggal juga tergantung dari desain dan bentuk rumah itu sendiri. Jika bentuk dan desain rumah sesuai dengan yang diinginkan si pemilik rumah maka akan membuat para penghuni rumah merasa puas dan nyaman.


Jika bentuk dan desain rumah sesuai dengan yang diinginkan si pemilik rumah maka akan membuat para penghuni rumah merasa puas dan nyaman. Center point arsitek membukan jasa desain rumah di Bandung.  Oleh karena itu, sekarang ada jasa desain rumah murah dari centerpoint arsitek di kota Bandung. Arsitektur di Bandung ini, mendesain rumah sesuai dengan permintaan dan keinginan klien ke sebuah rencana yang berdasarkan pada standar ilmu arsitektur. Anda tertarik membangun Rumah Minimalis Modern di Bandung? Silahkan hubungi kami di Center Point Arsitek!
           


Tidak ada komentar:

Posting Komentar


COMPANY PROFILE


....

HUBUNGI KAMI


....

Pages